PELETAKAN BATU PERTAMA PEMBANGUNAN GEDUNG SERBA GUNA UNIHAZ

PELETAKAN BATU PERTAMA PEMBANGUNAN GEDUNG SERBA GUNA UNIHAZ

  

Gubernur Bengkulu yang diwakili Dr. Sumarno, M.Pd Staf Ahli Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan bersama Dr. Ir. Yulfiperius, M.Si Rektor Universitas Prof. Dr. Hazairin, SH., melakukan peletakan batu pertama pembangunan Gedung Serba Guna UNIHAZ di Lapangan Basket Kampus, Senin (01/07/2019).

Rektor dalam acara ini didampingi langsung perwakilan Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, Badan (Pengurus, Pembina, Pengawas) Yayasan Semarak Bengkulu, wakil rektor, Kepala unit, para dekan, para ketua program studi, serta mahasiswa/i di lingkungan UNIHAZ.

  

Rektor UNIHAZ Dr. Ir. Yulfiperius, M.Si menyampaikan Terima kasih kepada Pemprov. Bengkulu yang sudah merealisasikan pembangunan Gedung Serba Guna UNIHAZ. Secara umum gedung serba guna ini tidak hanya dimanfaatkan oleh UNIHAZ saja melainkan pemerintah maupun masyrakat bengkulu. Melainkan itu, letak gedung yang akan dibangun di UNIHAZ merupakan letak yang strategis di pusat kota. Upaya kedepan gedung serba guna ini sebagai wadah sumber informasi wisata sejarah Provinsi Bengkulu, ujarnya.

Penyampaian sambutan Gubernur Bengkulu dalam hal ini diwakili Dr. Sumarno, M.Pd Staf Ahli Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan menyampaikan alhamdulilah ini upaya kerja keras Pemerintah Provinsi Bengkulu yang dapat merealisasikan pembangunan Gedung Serba Guna UNIHAZ melalui rangkaian waktu yang panjang, ujarnya.

News | Berita

Implementasi "Kampus Merdeka" Unihaz Buka Prodi S1 Informatika

Implementasi "Kampus Merdeka" Unihaz Buka Prodi S1 Informatika

Monday, 02 March 2020
Pembekalan Duta Promosi PENMARU UNIHAZ

Pembekalan Duta Promosi PENMARU UNIHAZ

Monday, 13 January 2020
UNIHAZ menggelar Bimtek Penyusunan Borang Akreditasi dengan 9 Kriteria

UNIHAZ menggelar Bimtek Penyusunan Borang Akreditasi dengan 9 Kriteria

Monday, 13 January 2020
Mahasiswa UNIHAZ Salurkan Bantuan Kepada Korban Banjir di Kabupaten Seluma

Mahasiswa UNIHAZ Salurkan Bantuan Kepada Korban Banjir di Kabupaten Seluma

Wednesday, 08 January 2020
Public Lecture "Translation Method In Digital Era"

Public Lecture "Translation Method In Digital Era"

Wednesday, 08 January 2020
Kunjungan Kerja DPR-RI Hj. Dewi Coryati, M.Si. ke UNIHAZ

Kunjungan Kerja DPR-RI Hj. Dewi Coryati, M.Si. ke UNIHAZ

Wednesday, 08 January 2020
BPS Goes to Campus Sosialisasi Sensus Penduduk 2020

BPS Goes to Campus Sosialisasi Sensus Penduduk 2020

Monday, 06 January 2020
UNIHAZ Siap Jalin Kerjasama dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)

UNIHAZ Siap Jalin Kerjasama dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)

Thursday, 31 October 2019
Penandatanganan MOU Kerjasama UNIHAZ dengan Kanwil DJPBN Provinsi Bengkulu

Penandatanganan MOU Kerjasama UNIHAZ dengan Kanwil DJPBN Provinsi Bengkulu

Tuesday, 29 October 2019
UNIHAZ Menuju Perguruan Tinggi Unggul

UNIHAZ Menuju Perguruan Tinggi Unggul

Wednesday, 24 July 2019